Tuesday, July 12, 2011

Counter Strike Online Indonesia (Download/Info)

Setelah lama menunggu rilisnya CSO atau Counter Strike Indonesia akhirnya keluar juga. Kali ini masih dalam masa close beta atau masa percobaan dari tanggal 15 Juli 2011 dan masa open beta tanggal 22 juli 2011 . Di Counter Strike Online ini gamers akan main dengan gamers selluruh Indonesia. Tampilan grafis yang lebih memukau, karakter tambahan, dan banyak fitur baru lainnya membuat cso ini layak untuk dimainkan. Nostalgia dengan map cs juga :D

Download Counter-Strike Online versi Closed Beta Test Juli 2011

Download CSO Client (769 MB)
MD5 : fdfde1d76f938887b31b3446c1dc7569
  • Sebelum memulai download, non-aktifkan Anti Virus dan Software Firewall lainnya untuk sementara agar tidak terjadi permasalahan dalam mendownload.
  • Setelah selesai download, jalankan file untuk proses instalasi
  • Install Counter-Strike Online ke dalam folder pilihan
  • Jalankan Counter-Strike Online setelah 15 Juli 2011 (masa dimulainya Closed Beta Test)
Jika gamers disini memiliki koneksi kurang bisa mendownload file installer yang sudah dipecah

Download client CSO pt 1 (100 MB)
MD5 : 84AF33944752715BD38824313FEE607E
Download client CSO pt 2 (100 MB)
MD5 : 22423350A0E71B15F1D41F7A4AF43977
Download client CSO pt 3 (100 MB)
MD5 : CACF0DD986AF744A53AB47463C9D0EAC
Download client CSO pt 4 (100 MB)
MD5 : FB01B48158B9AF54E7DC7CDA1151B8C3
Download client CSO pt 5 (100 MB)
MD5 : BD5AA6367C5BA890514C3C9394B2E39A
Download client CSO pt 6 (100  MB)
MD5 : 7C23056618C1DB58979C03085AF55C7A
Download client CSO pt 7 (100  MB)
MD5 : 0A37EE1F4DBD551AF038376D5FB56027
Download client CSO pt 8 (100  MB)
MD5 : 7D07680294AD5B6F27F50663CE367183
Download client CSO pt 9 (9 MB)
MD5 : B0A092191427168AB4DF877D8A7D5045

Preview Counter Strike Indonesia
Counter-Strike adalah game FPS (First Person Shooter) legendaris berbasiskan jaringan / LAN (Local Area Network, tidak memerlukan internet) yang dikenal oleh semua pecinta FPS di seluruh dunia. Counter-Strike Online adalah sebuah Game Online bergenre MMOFPS [Massively Multiplayer Online First Person Shooter]. Game ini dikembangkan oleh Nexon dari Korea Selatan dan Valve.



Link Berguna untuk gamers yang ingin memainkan CSO

Website resmi Counter Strike OnlineIndonesia
Register Account di Counter Strike Online Indonesia (Megaxus Acoount)
Buat yang belum mengerti cara memainkan Counter Strike Online Indonesia

Skian artikel Game Center Blog. Jangan lupa kalau sudah pernah mamainkan CSO share disini. Oke :D

No comments:

Post a Comment